Inilah 100 Soal Persiapan Menghadapi Ujian Seleksi PPG Tahun 2024 Kompetensi Pedagogik. Kemendikbud melalui Dirjen GTK telah mengumumkan terkait PPG 2024 melalui akun SIM PKB. Dirjen GTK mengundang Guru calon PPG melalui akun SIM PKB. Tidak semua Guru yang belum sertifikasi mendapatkan mendapatkan undangan untuk mengikuti PPG 2024. Pendataan calon peserta PPG dalam jabatan ini diprioritaskan untuk guru yang telah memenuhi persyaratan. Berikut ini akan disajikan soal-soal persiapan ujian seleksi PPG tahun 2024 kompetensi pedagogik. 100 SOAL PERSIAPAN UJIAN SELEKSI PPG 2024 KOMPETENSI PEDAGOGIK Soal 1 Seorang siswa diminta untuk mengidentifikasi masalah yang mereka hadapi, lalu masalah itu didiskusikan dalam kelompok untuk mendapatkan solusinya. Ilustasi ini berkaitan dengan perkembangan .... A. kemampuan kognitif B. kemampuan interaksional C. kemampuan integrasi diri D. kemampuan komunikatif Soal 2 Pernyataan berikut yang menjelaskan makna istilah k
Berbagi informasi seputar dunia pendidikan